Jumat, 17 Juni 2011

Mengalir dan Menemukan Makna Kehidupan

Air tidak saja menjadi sumber kehidupan, ia juga dapat menjadi guru kehidupan. Adakah dari kita yang pernah berguru pada gemericik air. Siapa saja yang melengkapi dirinya dengan kepekaan, mendengar suara-suara makna dibalik gemericik air.

Ada pepatah mengatakan "Mengalir seperti air, terima apa saja yang datang, bebaskan pikiran dari keinginan, kemudian sampai di puncak kehidupan".
Dalam kehidupan tersebut terkandung makna seperti ini, "ketika mengalir, bukankah di situ ada cahaya-cahaya kesempurnaan?". 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tim Redaksi Blog Info Ekonomi UKM

Blog Info Ekonomi UKM ini ditayangkan oleh:

Kel II Ekonomi Mhs D-IV Diseminasi Informasi Publik STMM "MMTC" Yk 2011

Penanggung Jawab: Drs. Tomy Suprapto, MS. (Ka. Jur KIP)

Drs. Sigit Purnomo, M.Si. (Waka. Jur KIP)

Pengarah Prog: Darjito Ch. SE, MA.

Pengarah Teknis: Dodi P. Sunardi

Pelaks. Prod.: Tim Redaksi Kel II Ekonomi

Manajemen Back Office:
Redaktur: Bung Burhan "Udin sedunia"
Reporter: Teguh "TNT"

Manajemen Front Office:
Admin: Deny "Imut" Indriastuti
desain lay out: Andre "Shagy" Christian

Almt Redaksi: Asrm Mhs STMM "MMTC" Yk Jl. Mgl Km.6 Yk 55284 - Indonesia
Alamat E-mail: tnurtriono@gmail.com